Bengkulu Tengah, Darah Juang- Dikabarkan melalui dinas komunikasi dan informatika (DISKOMINFO) Bengkulu Tengah 14 April 2020 kondisi Bengkulu Tengah terkait wabah virus corona (Covid-19) masi dalam kondisi zona hijau.
Melalui pesan singkat WhatsApp Budiman Efdi Menjelaskan per 14 April notifikasi kasus covid 19 sebanyak 777 orang.
Sementara itu, pasien dalam pengawasan (PDP) sebanyak 1 orang, Orang dalam pentauan sebanyak 18 orang, selesai dipantau 41 orang dan jumlah orang dalam pengawasan (ODP) sebanyak 59 orang (Roni Marzuki)

No comments:
Post a Comment